Jadi, Anda sudah sangat bersiap untuk trade show pertama Anda. Anda sudah menyiapkan tenaga penjualan juga display booth yang memukau. Anda bahkan sudah menyiapkan beberapa hal lain untuk mendukung display booth Anda.
Tapi, apakah Anda pernah memikirkan bahwa kemungkinan ada beberapa barang yang dibatasi di sebuah trade show? Contohnya, apakah Anda tahu bahwa display booth yang memiliki tinggi hingga 3,7 meter kemungkinan besar tidak akan dibiarkan masuk? Untuk memberikan Anda gambaran, berikut beberapa faktor yang harus Anda perhatikan untuk display booth.
Untuk memahami beberapa peraturan dan regulasi di ekshibisi Anda, pertama, Anda harus mengetahui display booth apa saja yang bisa Anda gunakan:
Selain ukuran display booth, Anda juga harus memerhatikan batasan tinggi dari display booth yang ada.
Semua jenis display booth harus dilengkapi mudah diakses oleh para pengunjung, termasuk pengunjung disabilitas
Jangan mengganggu jalur pengelihatan
Dengan mengetahui 4 faktor terkait display booth di atas lebih awal, maka bisa menjadi modal Anda agar tidak melakukan kesalahan kecil yang bisa mengurangi nilai display booth Anda di mata para pengunjung. Untuk melengkapi pengetahuan yang telah disebutkan di atas, Anda bisa menghubungi Quickprint Indonesia yang sudah terbiasa untuk memproduksi display booth berbagai tipe untuk berbagai bisnis.